detikNews : Panggil Dubes Pakistan, India Protes Keras Atas Kematian 2 Tentaranya

Baku tembak antara tentara India dan Pakistan berujung pada pemanggilan Dubes Pakistan di New Delhi. Pemerintah India protes keras atas kematian 2 tentaranya dalam baku tembak tersebut.
http://news.detik.com/read/2013/01/09/150918/2137360/1148/panggil-dubes-pakistan-india-protes-keras-atas-kematian-2-tentaranya